Ketua PA Boyolali Hadiri Pisah Sambut Kapolres Boyolali

Ditulis oleh legowo_endra on .

Ditulis oleh legowo_endra on . Dilihat: 58

Ketua PA Boyolali Hadiri Pisah Sambut Kapolres Boyolali

 

Boyolali, Jumat 20 Januari 2023 pada Pukul 19:00 WIB sampai dengan selesai, bertempat di Gedung Cendana Jl. Cendana, Poncobudoyo, Pulisen, Boyolali yang dihadiri oleh Bapak Drs. Media Rinaldi, M.A. selaku Ketua Pengadilan Agama Boyolali dalam rangka mengikuti acara Pisah Sambut Kapolres Boyolali dari Asep Mauludin, S.I.K,. M.H. kepada Petrus Parningotan Silalahi, S.H,.S.I.K,. M.H.

Dalam Acara ini diawali dengan pembukaan yang kemudian dilanjutkan dengan Selayang Pandang serta sambutan dan Pamit dari AKBP Asep Mauludin, S.I.K,. M.H. yang diteruskan dengan sambutan dan perkenalan oleh AKBP Petrus Parningotan Silalahi, S.H,.S.I.K,. M.H.

Tidak lupa dengan itu , ada pula beberapa sambutan dari Bupati Boyolali M. Said Hidayat dan Tokoh Masyarakat Boyolali.

Acara berlangsung dengan penuh keceriaan serta Haru , yang diakhiri dengan Pemberian Cinderamata dan Ramah Tamah. 

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Boyolali

Jl. Solo - Semarang Km. 23 Mojosongo 57322 

Kabupaten Boyolali Provinsi Jawa Tengah

Telp. (0276) 321014,  Fax. (0276) - 321599

Website : www.pa-boyolali.go.id

Email : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Instagram : pa_boyolali

Tautan Aplikasi